carayang.net

All About Blogging, Internet and Education
Menu
  • Members Area
    • Profil
    • Register
    • Login
  • Media Sosial
  • EDUCATION
    • Bahasa Inggris
    • Komputer
  • BEST ZONE
    • Be Professional
    • Update Algoritma
    • Basic Blog
      • Blogspot
  • VIDEOS
  • FORUMS
  • Sitemap
Home
Blogging
Wordpress
Kenapa Harus Memilih WordPress Sebagai Flatform Blog?

Kenapa Harus Memilih WordPress Sebagai Flatform Blog?

yangyang perdianto
Post Views: 545

Ada banyak flatform blog terkenal seperti blogspot, zoomla, Weebly dan lainnya, semuanya memiliki kualitas yang baik.

Di antara deretan flatform blog terbaik tersebut, wordpress selfhosting merupakan salah satu flatform terbaik saat ini.

WordPress selfthosting sangat mudah di gunakan dan kita tidak perlu mengerti bahasa pemograman untuk optimasi SEO.

Kenapa Harus Memilih WordPress Sebagai Flatform Blog?

Ya, kita tidak perlu repot lagi untuk melakukan optimasi SEO yang ribet, di wordpress ada banyak sekali plugin SEO, seperti SEO ALL IN ONE atau YOAST SEO.

Saya Sendiri menggunakan yoast SEO, alasan saya menggunakan yoast SEO yaitu karena fiturnya lengkap sesuai kebutuhan saya.

Baca juga: Panduan Lengkap Setting Yoast SEO Yang Benar

Kombinasi bangunan dasar wordpress dan Plugin yang banyak tersedia merupakan satu kelebihan wordpress yang belum tentu dimiliki flatform blog lain.

Secara detail berikut ini adalah alasan kenapa anda harus memilih WordPress.

Alasan Carayang Memilih WordPress

1. WordPress Selfhosting lebih profesional dan tidak terikat karena kita mengelolanya secara mandiri dengan cara menyewa hosting.

2. WordPress Sudah populer dan banyak yang menggunakannya.

3. Di dukung dengan ribuan plugins yang memiliki fitur dan fungsi berbeda, kita bebas memilih plugin sesuai dengan kebutuhan kita.

Kita bisa menggunakan plugin untuk optimasi SEO, Custom tampilan dan lain-lain.

4. Banyak Blog wordpress yang muncul di halaman pertama mesin pencarian google, hal itu menunjukan bahwa flatform wordpress mampu bersaing asalkan kita bisa memaksimalkan segala fitur dan keunggulannya.

5. Bisa di daftarkan di google webmaster, dikaitkan dengan google analytic dan produk google lainnya.

6. dan lain-lain

Dari sekian banyak keunggulan yang menjadi alasan kenapa harus memilih wordpress, mungkin hanya itu saja yang bisa saya sampaikan pada kesempatan ini.

Lihat List plugins wordpress klik link di Bawah ini

List Plugins ada di bagian bawah setelah anda klik link ini: Tutorial WordPress Super Lengkap A Sampai Z

Demikianlah artikel berjudul Kenapa Harus Memilih WordPress Sebagai Flatform Blog?, semoga tulisan ini bermanfaat untuk anda, akhir kata saya ucapkan terimakasih sudah meluangkan waktu untuk membaca.

 

Share
Tweet
Google+
Linkedin
Stumble
Email
Prev Article
Next Article

Related Articles

Cara Mengatasi Widget Sidebar sebelah kanan pindah kebawah postingan, hanya di homepage saja
Post Views: 351 Ini nih salah satu probem yang pernah …

Cara Mengatasi Widget Sidebar sebelah kanan pindah kebawah postingan, hanya di homepage saja

Cara Memasang Buku Tamu di Blog
Post Views: 398 Cara Memasang Buku Tamu di Blog – Buku …

Cara Memasang Buku Tamu di Blog ( Blogspot )

Search

  • Popular
  • Recent

BERLANGGANAN ARTIKEL

Ikuti Update terbaru via email

Terimakasih sudah Berlangganan Gratis

Ada error silahkan di coba lagi :)

Email anda bersifat pribadi, carayang akan menjaganya.

carayang.net

All About Blogging, Internet and Education

Categories

Copyright © 2018 carayang.net
  • About Us
  • TOS
  • Privacy Policy
  • Contact Us
  • Site Map

Ad Blocker Detected

Di matikan dulu pemblokir iklannya agar anda bisa masuk ke halaman yang dituju, Blog ini bekerja sama dengan periklanan untuk bisa terus on.

Refresh